Tips dan Trik Menggunakan Lancelot Mobile Legends


Tips dan Trik Menggunakan Lancelot Mobile Legends
Tips dan Trik Menggunakan Lancelot Mobile Legends - Beberapa waktu lalu sebelum hero Helcurt dan juga zhask, telah hadir juga hero assassin terbaru dari mobile legends yaitu Lancelot. Dengan tampilan rambut gondrong lancelot hadir dan membuat heboh para player ML karena skill nya yang memang sangat keren. Lancelot ini bisa dibeli dengan 32000 BP atau 599 Diamond. Selain itu lancelot dalam ceritanya adalah kekasih oddete hero mage yang sudah dirilis juga beberapa waktu lalu. Lancelot termasuk salah satu hero yang mungkin sedikit susah untuk digunakan apalagi untuk para pemula untuk itu kali ini saya akan share tentang tips dan trik untuk menggunakan hero lancelot di mobile legends agar kamu bisa menjadi user lancelot yang keren (diambil dari ig mobilelegendsguide)

Baca juga :

Tips dan Trik Menggunakan Lancelot Mobile Legends


1. Wajib Farming

Tidak perlu di tanya lagi mengapa hero assassin wajib farming. Jika sampai hero jenis assassin seperti lancelot ini sampai ketinggalan farming maka akibatnya bisa menjadikan skill - skill serta peran hero assassin yang sebenarnya gahar bisa menjadi tidak berguna sama sekali

2. Bermain Slow Tapi Mematikan

Assassin pada dasarnya adalah tipe finishing, harus jago nyampah , harus sabar dan teliti saat war biarkan dulu tank open war yang kemudian di lanjutkan oleh fighter, sementara fighter, mage, marksman sedang menyerang musuh, kill secepat mungkin mereka biasanya tidak sadar karena fokus mereka ada di tank dan fighter. Gunakan fitur lock hero untuk mengunci siapa yang menjadi targetnya

3. Cocok Untuk Menjadi Roaming

Roaming sama dengan menjelajah , jadi nantinya saat menjadi roaming ini kamu diharuskan untuk berpindah pindah lane dengan tujuan membantu teman satu tim mengalahkan musuh agar mudah melakukan push

4. Ability Yang Tepat

- Retribution:
Memberi 600 - 1440 poin dari serangan sebenarnya ke monster hutan terdekat atau minion dan meningkatkan serangan ke monster untuk 3 tanpa 30% per detik

- Flicker :
Spell ini sangat berguna pada saat late game, karena kita tahu bahwa lancelot mempunyai HP yang kecil jadi pada saat gank kita bisa menghindari serangan musuh

Seperti itulah beberapa tips yang bisa kamu lakukan ketika sedang menggunakan hero lancelot mobile legends, sekian tutorial saya mengenai Tips dan Trik Menggunakan Lancelot Mobile Legends , semoga bermanfaat dan salam pentakill

Related Posts:

0 Response to "Tips dan Trik Menggunakan Lancelot Mobile Legends"

Post a Comment