Cara Mengubah Pesan Suara Menjadi Teks di WhatsApp - Whatsapp adalah sebuah aplikasi chatting yang sekarang ini banyak digemari para pengguna android khususnya karena whatspp ini semakin hari semakin update fitur fiturnya. Dari mulai whatsapp status story , juga kita bisa mengedit dan memodifikasi tampilan dan juga teks whatsapp , whatsapp pun sangat mudah untuk digunakan dan kita hanya harus memiliki nomor handphone agar bisa terhubung dengan orang orang , sangat simpel sekali. Itu sebabnya orang orang berpindah dengan menggunakan whatsapp untuk chat dengan teman temannya di android. Ada salah satu fitur yang mungkin orang orang belum mengetahuinya yaitu mengubah pesan suara di whatsapp menjadi teks. Jadi dengan fitur ini kamu tidak usah mengetik dahulu untuk chatting dengan teman teman kamu , cukup menggunakan fitur pesan suara nantinya kamu bisa mengubahnya menjadi bentuk teks dengan bantuan aplikasi Audio to Text for Whatsapp. Audio to Text for Whatsapp adalah aplikasi yang bisa kita gunakan untuk mengkonversi catatan suara whatsapp ke teks. Dan dibawah ini adalah Cara Mengubah Pesan Suara Menjadi Teks di WhatsApp dengan mudah
Baca juga :
Baca juga :
Cara Mengubah Pesan Suara Menjadi Teks di WhatsApp
Silahkan download dan instal aplikasi Audio to Text for Whatsapp , dari playstore dan situs download lain di internet
Buka aplikasi Audio to Text for Whatsapp
Tap Open Whatsapp
Pilih kontak yang akan kamu chat
Lalu rekam pesan suara seperti biasa dengan tap dan tahan pada tombol record
Jika sudah tap dan tahan di bagian pesan suara yang sudah kamu kirimkan lalu tap icon bagi dibagian atas kolom chat
Pilih Audio to Text for Whatsapp , tunggu proses konversinya
Pilih Copy Text
Paste pada bagian kolom chatting
Beres
Gampang bukan? Begitulah Cara Mengubah Pesan Suara Menjadi Teks di WhatsApp dengan mudah dan cepat , silahkan like , share agar lebih bermanfaat.Semoga berhasil
0 Response to "Cara Mengubah Pesan Suara Menjadi Teks di WhatsApp"
Post a Comment